Susu kedelai VS Susu sapi untuk anak

Bunda anak kita yang masih balita tentu membutuhkan susu, Susu bagi anak kita bisa bermacam-macam nah bunda bisa coba susu kedelai dan susu sapi, susu ini ternyata banyak manfaatnya lho, bunda nah apa sich manfaat susu kedelai dan susu sapi coba kita baca yuk..

Bunda manfaat susu kedelai adalah

Memperkuat tubuh atau fisik
Mencegah diabetes
Mencegah serangan jantung koroner
Mencegah tekanan darah tinggi
Mencegah stroke
Mencegah bronhitis
Mencegah penuaan
Mencegah Kepikunan dan Kegemukan

Sedangkan Susu sapi manfaatnya adalah

Dapat menetralisir racun seperti logam, timah, dan cadmium
Mencegah darah tinggi dan penyakit jantung
Mendorong hormon kegembiraan karena kandungan tyrosine
Meningkatkan secara drastis efiseinsi kerja otak besar
Memepertahankan kulit agar tetap bersinar
Mencegah osteoporosis, penyusutan tulang, patah tulang.
Menambah kekuatan tulang
Membuat jantung dan syaraf tahan terhadap kelelahan
Obat luka dengan cepat
Meningkatkan ketajaman penglihatan

Nah itu bunda manfaat dari susu kedelai dan susu sapi sangat banyak ya bunda, nah bunda bila anak anda susah tidur maka beri dia minum segelas susu sapi sebelum tidur karena ia juga membantu untuk cepat tidur.
Semoga bermanfaat..

Related product you might see:

Share this product :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Obat Keputihan - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template supported super blog pedia
Proudly powered by Blogger