Nih dia bunda 5 jenis pisang unggulan untuk si kecil
Pisang ambon atau pisang hijau pisang ini biasanya banyak di berikan para ibu untuk anaknya karena teksturnya lembut cara memberikannya bisa langsung di serok pakai sendok lalu berikan pada si kecil.
Pisang emas ini juga bagus untuk si kecil cara memberikannya hampir sama di serok pakai sendok tapi kalau bunda mau variasi rasa bisa di campur dengan biskuit atau susu formula atau ASI
Pisang Susu pisang ini bentuknya kecil-kecil tetapi teksturnya sangat lembut sehingga baik buat pencernaan si kecil karena buahnya kecil-kecil bunda bisa langsung berikan pada si kecil biar belajar mengunyah.
Pisang kepok nah biasanya pisang ini suka di buat sebagai bahan pisang goreng karena rasanya yang enak dan manisnya pas. tapi kalau buat si kecil sebaiknya jangan di goreng bunda rebus aja rasanya tidak kalah enak.
Pisang nangka jenis pisang ini biasanya besar-besar dan rasanya enak sekali bisa di buat pisang goreng atau di rebus rasanya tetap enak kalau untuk si kecil baiknya yang di rebus atau di kukus.
ayo....makan pisang, semoga bermanfaat..
CARA ALAMI DAN AMAN MENYEMBUHKAN KEPUTIHAN
+ comments + 2 comments
makasih atas share mengenai jenis pisangnya mas
klo pisang barangan medan boleh ga utk usia 7 bln ke atas,,
Posting Komentar